Ferdy Sambo Sempat Kira Brigadir J Tak Tersorot CCTV: Saya Terlalu Pede

Ari Sandita Murti
Ferdy Sambo di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (foto: MPI)

Setelah pembunuhan Brigadir J, Sambo mengaku tak lantas memberikan perintah untuk mengamankan CCTV. Dia awalnya mengira CCTV tak sampai menyorot Brigadir J yang ada di rumah dinasnya.

"Pada saat tanggal 8 dan 9 (Juli) belum ada maksud untuk mengamankan karena saya pikir itu tidak menyorot korban pada saat itu, sehingga saya natural saja memerintahkan mereka untuk mengecek. Saya terlalu pede bahwa CCTV itu tidak menyorot korban ketika saya masuk," kata Sambo.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
18 hari lalu

Alasan Putri Candrawathi Istri Ferdy Sambo Kembali Dapat Remisi

Nasional
18 hari lalu

Putri Candrawathi Istri Ferdy Sambo Dapat Remisi lagi, Hukuman Kembali Dipotong

Nasional
22 hari lalu

Potret Putri Candrawathi Istri Ferdy Sambo Rayakan Natal di Lapas Tangerang

Nasional
29 hari lalu

Penampilan Terbaru Ferdy Sambo, Berikan Khotbah Keagamaan di Lapas Cibinong

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal