Final Thomas Cup, Ketua DPR : Indonesia Bisa Menang Lawan China, Bawa Kembali Trofi

Riezky Maulana
Ketua DPR Puan Maharani menyakini Indonesia bisa menang melawan China dalam final Thomas Cup 2020. (Foto Antara).

Larangan pengibaran bendera Merah Putih ini terkait permasalahan dengan World Anti Doping Agency (WADA) karena Lembaga Anti-Doping Indonesia (LADI) tak bisa memenuhi test doping plan (TDP) tahun 2020 dan juga belum memenuhi TDP untuk tahun 2021.

Puan menyayangkan keteledoran LADI yang tak bisa memenuhi persyaratan soal program uji doping. Padahal ada kesempatan dari WADA untuk memberikan klarifikasi, seperti halnya yang dilakukan Thailand dan Korea Utara sehingga mereka tidak mendapat sanksi.

“Ini bukan kesalahan dari pemain, dan bisa berdampak untuk semua cabang olahraga. Jika memang target prosedur tes doping belum bisa dipenuhi karena pandemi Covid-19, LADI seharusnya bisa menyampaikan alasannya sebelum batas akhir dari WADA,” terang Puan.

Selain di ajang Thomas Cup dan Uber Cup 2020, sanksi soal tes doping ini juga bisa mengancam posisi Indonesia sebagai tuan rumah sejumlah turnamen internasional. Puan pun berharap upaya dari Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) yang telah meminta Indonesia agar tak dijatuhi sanksi oleh WADA bisa membuahkan hasil.

“Agar tidak ada dampak berkepanjangan sehingga nama baik Indonesia di bidang olahraga tetap bisa dipertahankan,” ujarnya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Internasional
24 jam lalu

Trump Sebut Amerika Negara Nuklir Nomor 1, Rusia Nomor 2 dan China Ke-3

Internasional
2 hari lalu

Identitas 3 Astronaut China yang Terdampar di Luar Angkasa Terungkap!

Sains
2 hari lalu

Tragis! 3 Astronaut China Terlantar di Luar Angkasa gegara Tabrak Puing Antariksa

Internasional
3 hari lalu

Militer China Operasikan Kapal Induk Terbesar, Amerika Patut Waspada

Nasional
4 hari lalu

Puan bakal Tindak Lanjuti Putusan MKD soal Dugaan Pelanggaran Etik Ahmad Sahroni Cs

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal