Formas Kolaborasi dengan Investor China, Buka Peluang Kerja Sama Investasi

Ravie Wardani
Formas membangun kolaborasi dengan investor China (foto: Ravie Wardani)

Executive Chairman Waxinda Group, Dan Chen mengatakan, enam perusahaan yang siap beroperasi, berpeluang membuka lapangan pekerjaan bagi 4.000 karyawan.

"Tahun depan kita rencananya akan operasionalkan 47 pabrik. Total area akan mencapai 1 juta meter persegi. Kalau secara umum, 10.000 square meter untuk area industri bisa mendatangkan 1.000 tenaga kerja. Berarti di tahun depan ada 50 perusahaan akan beroperasional di Batang Industrial Park, akan menciptakan lapangan kerja lebih dari 30.000 lapangan pekerjaan di tahun depan," katanya.

Sebagai informasi, kegiatan ini akan dihadiri 2.000 peserta dari Indonesia dan kurang lebih 600 investor dari China.

Seminar menghadirkan tiga pembicara kunci yakni Wang Zhigang (pakar strategi dan pendiri Zhi Gang Think Tank), Wu Zhong (Direktur Jenderal South-South Cooperation Finance Center) dan Mari Elka Pangestu (Wakil Ketua Dewan Ekonomi Nasional Indonesia).

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Hore! QRIS Bisa Dipakai di China dan Korsel, Beli Dimsum dan Tteokbokki Lebih Mudah

Nasional
2 bulan lalu

240 Investor Minati Proyek Sampah Jadi Energi, Tender Dimulai Pekan Depan  

Nasional
3 bulan lalu

Investor Arab Minati Proyek Air di Indonesia, bakal Cek Pembangunan Bendungan

Seleb
17 jam lalu

Profil Timothy Ronald, Pendiri Akademi Crypto yang Dipolisikan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal