FPI Sebut 6 Laskarnya Tewas Tertembak di Jantung, Ini Kata Polri

Okezone
Puteranegara Batubara
Kepala Divisi Humas Polri Irjen Argo Yuwono. (Foto: iNews)

“Bahwa pada seluruh jenazah syuhada terdapat lebih dari satu lubang peluru,” kata Shabri dalam keterangannya, Rabu (9/12/2020).

Shabri memaparkan, luka tembakan kepada enam laskar FPI memiliki kesamaan sasaran. Yaitu semua tembakan mengarah ke jantung.

“Dilihat dari bekas tembakan, menurut pendapat ahli yang hadir dalam pemandian jenazah, bahwa para syuhada ditembak dari jarak dekat,” ucapnya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

Geger Aksi Curanmor Bersenpi di Palmerah, Warga Terluka Terkena Tembakan

Nasional
12 hari lalu

Kapolri Minta Maaf, Akui Polisi Masih Belum Sempurna

Nasional
14 hari lalu

Situasi Terkini di Kapel Kolese Kanisius Jakarta Tempat Jenazah Romo FX Mudji Sutrisno Disemayamkan

Internasional
19 hari lalu

Masjid di Austria Jadi Sasaran Tembakan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal