Fraksi Nasdem MPR Ingatkan Terus Gencarkan Sosialisasi Konstitusi dan Pancasila

Felldy Aslya Utama
Politisi Nasdem Taufik Basari (Foto: Ist(

JAKARTA, iNews.id – Fraksi Nasdem MPR mengingatkan sosialiasi mengenai konstitusi dan Pancasila harus membumi. Ketua Fraksi Nasdem MPR, Taufik Basari menjelaskan pentingnya membumikan konstitusi, Pancasila, Bhinneka Tunggal Ika, dan NKRI. 

“Pembahasan konstitusi tidak boleh hanya ada di kalangan elite penguasa, tapi juga harus dibicarakan di berbagai tempat. Diskusi ini harus membumi dan melibatkan semua pihak, termasuk terkait gagasan amandemen,” ujar Taufik Basari, Senin (30/9/2024).

Dia juga menjelaskan Fraksi Nasdem memberikan lima syarat yang harus dipenuhi sebelum dilakukan amandemen UUD 1945, yaitu melalui evaluasi menyeluruh dengan melibatkan semua elemen masyarakat. Dia menekankan pentingnya kehati-hatian dalam proses amandemen agar tidak merusak prinsip dasar konstitusi.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
13 hari lalu

Ketua MPR Ungkap Peluang Amandemen UUD 1945 Masih Terbuka, tapi Tak Mudah

Nasional
15 hari lalu

Prabowo Ingin Bahasa Portugis Diajarkan di Sekolah, MPR: Meningkatkan Kualitas SDM

Nasional
15 hari lalu

Soeharto Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Muzani: Sudah Clear dari Sisi MPR

Megapolitan
18 hari lalu

Niat Lerai Tawuran, Jukir di Pulogebang Malah Jadi Korban Penyiraman Air Keras

Buletin
26 hari lalu

Dana Reses DPR Naik Tajam, Publik Pertanyakan Transparansi Anggaran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal