Ganjar Berikan Piala Soekarno Cup ke Tim Bali: Kita Harap Hasilkan Atlet yang Hebat

muhammad farhan
Bacapres Ganjar Pranowo memberikan piala Soekarno Cup Liga Kampung U-17 kepada tim Bali di Stadion Utama GBK. (Foto MPI).

Sekadar informasi, para anak muda berusia 17 tahun dari Pulau Dewata tersebut berhasil mengalahkan tim Sulawesi Selatan dengan skor akhir 3-0.

Dalam babak pertama, kedua tim sama-sama tampil menyerang. Namun, kesempatan Tim Bali lebih unggul dengan menjebolkan gawang Tim pintu gerbang Indonesia Timur itu sebanyak dua kali, yang salah satunya melalui titik putih. 

Sebelum memberikan piala ke Tim Bali, Ganjar pun memberikan penghargaan terlebih dahulu kepada pencetak gol terbanyak yakni Cornelius, pemain tim Papua. Kemudian pemain terbaik dari Sulawesi Selatan.

Adapun Ganjar didampingi oleh Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto, Ketua DPP PDIP Eriko Sotarduga, Anggota Panitia Soekarno Cup Hendrar Prihadi.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Soccer
11 jam lalu

Indonesia U-23 vs Mali Disiarkan Dimana? Ini Jadwal, Jam Tayang dan Link Nontonnya!

Soccer
1 hari lalu

Profil dan Biodata Mike Rajasa Hoppenbrouwers,  Kiper Muda Berdarah Campuran Indonesia-Belanda

Soccer
13 hari lalu

iNews Media Group Ukir Sejarah, Raih Peringkat Ketiga di Media Cup 2025

All Sport
16 hari lalu

Duel Sengit di Rolex Paris Masters 2025! Alcaraz, Sinner dan Medvedev Bersaing di Turnamen Penutup ATP Masters

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal