Syamsuddin melihat Ganjar dan Mahfud MD merupakan pasangan yang lengkap dan saling melengkapi. Ganjar dianggap sebagai sosok nasionalis dan Mahfud MD sebagai tokoh religius.
Dia berharap keduanya dapat memimpin Indonesia ke depan dan membawa kemajuan bagi pesantren di seluruh Indonesia.