Ganjar: Saya sudah Izin ke Mendagri soal Sosialisasi di Hari Kerja

Carlos Roy Fajarta
Bacapres, Ganjar Pranowo menegaskan dirinya sudah meminta izin kepada Mendagri Tito Karnavian untuk melakukan sosialisasi di hari kerja. (Foto: MPI)

Ketika ditanya awak media terkait cara memenangkan hati generasi muda, Ganjar menyebutkan pentingnya turun ke lapangan dan berkomunikasi langsung dengan masyarakat dan anak muda.

"Ketemu masyarakat dan ngobrol, karena harus dekat dengan masyarakat," tutur Ganjar Pranowo.

Sebagaimana diketahui, Bakal Calon Presiden (Bacapres) Ganjar Pranowo yang diusung Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI Perjuangan) telah menjalin kerja sama setidaknya dengan tiga partai politik yakni Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Partai Persatuan Indonesia (Perindo), dan Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura).

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
11 jam lalu

Mendagri Izinkan Warga Gunakan Kayu Gelondongan Banjir Sumatra: Jangan Dijual

Nasional
24 jam lalu

Mendagri Ungkap 25 Desa di Aceh dan Sumut Hilang Diterjang Banjir dan Longsor

Nasional
13 jam lalu

Huntara untuk Warga Aceh dan Sumut yang Desanya Hilang Ditargetkan Rampung 3 Bulan

Nasional
2 hari lalu

Ini Tugas Utama Satgas Rehabilitasi Pascabencana Sumatra yang Dipimpin Tito Karnavian

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal