Ganjar Titip Pesan Jaga Kerukunan: Kalau Situasi Panas, Tugas Kita Mendinginkan

Jonathan Simanjuntak
Ganjar Pranowo di Temanggung (dok. TPN)

“Kita bersilaturahmi, kita bersholawat dan berdoa hatinya bersih. Coba kita bayangkan kalau cerita baik, hal baik ini kita dorong ke mana-mana,” katanya.

Tak lupa, Ganjar turut mendoakan masyarakat agar selalu diberikan kesehatan, diberikan rezeki yang lancar dan selalu dalam kebaikan.

"Saya doakan sehat selalu, nanti pulang dari sini tertib semua dan insya Allah sholawatnya akan berlangsung terus, bisa berpindah ke banyak tempat dan kita bisa mengajak saudara kita contoh kebaikan-kebaikan," ucap Ganjar.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Wapres Gibran Minta Menteri dan Kepala Daerah Kawal Proyek Bendungan Jragung

Kuliner
7 hari lalu

4 Tempat Nongkrong di Brebes dengan Konsep Kekinian, Cocok Buat Healing Bareng Teman!

Nasional
12 hari lalu

BNPB Gelar Operasi Modifikasi Cuaca di Jabar dan Jateng, Antisipasi Hujan Lebat

Nasional
14 hari lalu

Banjir Rendam Semarang hingga 38.180 Jiwa Terdampak, Jalan Kaligawe Lumpuh

Nasional
27 hari lalu

Partai Perindo Jawa Tengah Gelar Rakorwil hingga Lantik Ketua DPW

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal