Gaya Kaesang Pamer Cincin Nikah saat Kirab di Solo Hari Ini

riana rizkia
Kaesang Pemer Cincin Nikah saat Kirab Bareng Erina Gudono (Screenshoot)

JAKARTA, iNews.id - Putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep hari ini, Minggu (11/12/2022) melakukan prosesi kirab pengantin di Solo. Di momen itu, ia  memamerkan cincin nikahnya kepada awak media.

Sambil melemparkan senyum, Kaesang tampak memperlihatkan tangan sebelah kanannya untuk menunjukkan cincin yang ada di jari manisnya. 

Tingkah Kaesang ini  membuat sang istri, yakni Erina Gudono tersipu malu. Erina pun tersenyum kecil sambil melirik suaminya, dan kembali menatap ke depan sambil berjalan. 

Pamer cincin itu, dilakukan Kaesang sebelum dirinya dan rombongan pengantin melakukan kirab dari Loji Gandrung menuju Pura Mangkunegara. 

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
3 bulan lalu

Kata Jokowi soal Kemenangan Kaesang di Pemilihan Ketum PSI Disebut Sepak Bola Gajah

Buletin
1 tahun lalu

Momen Jokowi dan Iriana Jenguk Cucu Keenam Bebingah Sang Tansahayu

Seleb
1 tahun lalu

Lagi Bertugas, Jokowi Belum Sempat Jenguk Anak Kaesang Pangarep

Buletin
1 tahun lalu

Ketua KPK Nawawi Pamolango Singgung Tiket Gratifikasi & Nebeng Jet Pribadi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal