Gelar Operasi Ketupat 2023, Ini 6 Pesan Penting Kapolri

Bachtiar Rojab
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin apel Operasi Ketupat 2023 di Silang Monas, Jakarta Pusat, Senin (17/4/2023). (Foto: MPI)

Kelima, yakni memastikan informasi terkait kebijakan dan perkembangan situasi lalu lintas terkini bisa tersampaikan dengan baik ke masyarakat dengan menggandeng media hingga public figure.

"Lakukan penguatan komunikasi publik, baik menggunakan media TV-radio nasional maupun lokal serta media streaming Polri TV-Rrdio melibatkan toga, tomas, influencer, dan public figure," tuturnya.

"Keenam, perkuat sinergisitas dan soliditas antara petugas pengamanan maupun stakeholder terkait, karena hal tersebut merupakan kunci keberhasilan Operasi Ketupat 2023," katanya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

Kapolri Bareng Titiek Soeharto Panen Raya Jagung di Bekasi, Kawal Program Prabowo

Nasional
6 hari lalu

Pemerintah bakal Berlakukan WFA Lagi saat Mudik Lebaran 2026  

Nasional
10 hari lalu

Monitor Pergantian Tahun Baru se-Indonesia, Kapolri Pastikan Pengamanan dan Layanan Terjaga

Nasional
10 hari lalu

Potret Kapolri Turun Langsung ke Bundaran HI saat Malam Tahun Baru, Sapa Masyarakat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal