Gempa Magnitudo 6,5 Guncang Bengkulu, Waspada Susulan

Bachtiar Rojab
Ilustrasi gempa bumi. (Foto: Ist.)

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengimbau kepada masyarakat agar tidak panik, namun tetap meningkatkan kewaspadaan demi mengantisipasi adanya potensi gempa bumi susulan.

Masyarakat juga diimbau untuk memperbarui perkembangan informasi terkait gempabumi melalui instansi terkait seperti BMKG, BNPB, dan BPBD serta sumber lain yang dapat dipertanggungjawabkan.

“Kewaspadaan ini terutama diimbau untuk masyarakat yang berada di Kabupaten Kaur, Bengkulu Selatan, Provinsi Bengkulu dan; Kabupaten Pesisir Barat, Provinsi Lampung,” ucapnya.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Gempa Hari Ini Guncang Banten, Cek Pusat dan Magnitudonya!

Buletin
2 hari lalu

Suasana Kepanikan saat Tarakan Diguncang Gempa Magnitudo 4,4

Nasional
2 hari lalu

BMKG Ungkap Fakta Mengejutkan, Sebut Tarakan Daerah Paling Rawan Gempa di Kalimantan

Nasional
2 hari lalu

BMKG Deteksi Siklon Tropis Fung-Wong, Waspada Hujan Lebat hingga Gelombang Tinggi

Nasional
3 hari lalu

Modifikasi Cuaca di Jakarta Efektif, bakal Berlangsung hingga 10 November

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal