Gempa Magnitudo 7,2 Guncang Jepang, KBRI Tokyo Pantau WNI

Muhammad Fida Ul Haq
Ilustrasi Gempa (Foto: Istimewa)

Lebih lanjut Heri Akhmadi  mengimbau kepada WNI yang bermukim di Jepang khususnya di Prefektur Miyagi agar segera melapor kepada KBRI
Tokyo melalui layanan telepon hotline jika dalam keadaan darurat terkait gempa.

"Kepada WNI yang berada dalam kondisi darurat agar melapor ke hotline KBRI Tokyo. Tetap tenang dan ikuti petunjuk dari pemerintah daerah setempat,"  kata Heri Akhmadi.

KBRI Tokyo hingga kini belum mendapat informasi seputar adanya korban jiwa dari WNI dan kerugian materiil terkait gempa. Jumlah total WNI yang bermukim di Prefektur Miyagi ada 984 orang.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Seleb
7 hari lalu

Viral Bintang Film Dewasa Bonnie Blue Masih Bebas Berkeliaran usai Ludahi Bendera Merah Putih!

Seleb
9 hari lalu

Bintang Film Dewasa Bonnie Blue Dilaporkan ke Pemerintah Inggris usai Ludahi Bendera Merah Putih!

Seleb
10 hari lalu

Keterlaluan! Bintang Film Dewasa Bonnie Blue Ludahi Bendera Merah Putih hingga Menginjaknya

Seleb
10 hari lalu

Viral Bintang Film Dewasa Bonnie Blue Hina Bendera Merah Putih, Netizen Murka!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal