Gus Nur Dapat Amnesti, Waketum Jokowi Mania: Harus Jadi Momentum Persatuan

Dwinarto
Wakil Ketua Umum Jokowi Mania, Andi Azwan mengingatkan pentingnya momentum persatuan kepada Gus Nur usai menerima amnesti dari Presiden Prabowo Subianto dalam tayangan Rakyat Bersuara, Selasa (12/8/2025). (Foto: screenshot)

“Semestinya yang sudah dijalani selama beberapa tahun itu, dan kini mendapatkan amnesti, menjadi kesempatan untuk kembali bersama keluarga, menjalin persahabatan, serta menumbuhkan kasih sayang antarsesama umat Muslim maupun umat lainnya,” ujar Andi.

Ia menekankan, makna amnesti bukan sekadar pembebasan dari hukuman, tetapi juga langkah awal untuk membangun persatuan. 

“Itulah makna amnesti yang diberikan kepada seluruh terpidana. Mari kita gunakan untuk membangun persaudaraan dan persatuan,” ucapnya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
5 jam lalu

Daftar 9 Informasi di Ijazah Jokowi yang Disembunyikan KPU, Berujung Gugatan ke KIP

Nasional
8 jam lalu

9 Informasi di Salinan Ijazah Jokowi Disensor, Kubu Bonatua: KPU Harus Uji Konsekuensi!

Nasional
1 hari lalu

Polemik Ijazah Jokowi, Bonatua Singgung KPU Sembunyikan 9 Informasi

Nasional
1 hari lalu

ANRI Belum Kantongi Ijazah Asli Jokowi: Kami Tak Punya Wewenang Nagih-Nagih

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal