Haji 2023, Total 10 Jemaah Indonesia Wafat di Arab Saudi

Widya Michella
Ilustrasi ibadah haji (dok. istimewa)

Secara bertahap, jemaah yang didorong dari Madinah ke Makkah usai ibadah arbain hari ini sebanyak 6.277 orang. Sebanyak 16 kloter diberangkatkan ke Makkah untuk prosesi umrah. 

Anna mengimbau kepada para jemaah khususnya lansia untuk mengatur ritme ibadah agar tidak kelelahan. Jemaah juga harus senantiasa menjaga kesehatan dan istirahat yang cukup serta makan sesuai waktu yang telah ditentukan.

"Selalu gunakan alas kaki dan kaus kaki bila akan keluar hotel dan masjid untuk menghindari kaki melepuh. Jika kehilangan alas kaki jangan memaksakan diri pulang ke hotel tanpa sandal di siang hari, segera temui petugas dan minta bantuannya," katanya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Internasional
7 jam lalu

Video Pertemuan Trump-MBS Ditonton 4 Miliar Kali, Bukti Peran Saudi Diperhitungkan Dunia

Internasional
1 hari lalu

Fantastis! Video Pertemuan Trump dan Pangeran MBS Ditonton 4 Miliar Kali Lebih dalam 48 Jam

Internasional
1 hari lalu

Arab Saudi Diguncang 2 Kali Gempa Bumi

Internasional
2 hari lalu

Wow, Arab Saudi Buka Lowongan untuk 31.000 Imam Masjid dan Muazin

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal