Hari Bhayangkara, Zulkifli Hasan Berharap Polri Makin Presisi dan Profesional

Jonathan Simanjuntak
Mendag Zulkifli Hasan (Foto: Advenia Elisabeth/MPI)

“Apresiasi untuk Kapolri Pak Listyo Sigit Prabowo,” kata Zulhas.

Sebelumnya diberitakan, Kapolri berkomitmen menjadikan arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebagai pedoman setiap pelaksanaan tugas ke depan. Dalam arahannya, Presiden meminta Polri berhati-hati dalam bertindak, memberikan kepastian hukum, mengayomi masyarakat dan sebagainya

"Kami berkomitmen seluruh arahan dan penekanan Bapak Presiden akan menjadi pedoman dalam pelaksanaan tugas ke depan," ucap Kapolri.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Ahli Hukum: Putusan MK Tak Larang Polisi Aktif Duduki Jabatan di Luar Struktur

Nasional
5 hari lalu

Kapolri Bareng Titiek Soeharto Panen Raya Jagung di Bekasi, Kawal Program Prabowo

Nasional
5 hari lalu

Ciri-Ciri Anak Terpapar Radikalisme Versi Densus 88, Apa saja?

Nasional
6 hari lalu

Istana Minta Polri Usut Tuntas Teror terhadap Influencer

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal