Hari Jadi ke-73, Humas Polri Berangkatkan Anggota hingga Jurnalis Ibadah Umrah

riana rizkia
Kadiv Humas Polri Irjen Pol Sandi Nugroho (foto: Humas Polri)

Dita berharap, penghargaan umrah ini bisa menjadi pemicu personel lainnya untuk terus meningkatkan kinerjanya. Ibadah umrah juga diharap semakin menjadi berkah untuk Kadiv Humas sekeluarga, jajaran Humas dan Polri.

Selain itu, Humas Polri telah melakukan kegiatan donor darah dengan mengumpulkan 26.135 orang. Puluhan ribu kantong darah itu langsung disalurkan ke PMI, puskesmas, hingga rumah sakit yang membutuhkan.

Kemudian juga telah dilakukan Media Gathering, kegiatan Jumat berkah dan santunan anak yatim dengan total 14.600 paket makanan di 73 masjid dan panti asuhan. Kegiatan ini melibatkan seluruh jajaran Humas Polri di daerah, juga jurnalis.

Terakhir, dilakukan kegiatan Khataman Alquran yang dipimpin 73 ustaz di 50 pondok pesantren Tahfiz Qur’an serta 23 masjid milik Polri.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Blak-blakan! Jaksa Agung ST Burhanuddin akan Kembali Bongkar Megakorupsi

Nasional
5 jam lalu

Tancap Gas! Komisi Reformasi Polri Rapat Perdana Senin 10 November

Nasional
9 jam lalu

Kapolri Ungkap Terduga Pelaku Peledakan di SMAN 72 Jakarta adalah Siswa

Nasional
24 jam lalu

Arahan Prabowo ke Komisi Reformasi Polri: Dengarkan Suara Elite hingga Netizen

Megapolitan
20 jam lalu

7 Fakta Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Nomor 5 Mengejutkan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal