Hari Juang Polri, Kapolri: Momentum untuk Wujudkan Kesetiaan Pasukan Bhayangkara

Puteranegara
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memperingati hari Juang Polri. (Foto MPI).

JAKARTA, iNews.id - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan pesan pada momentum Hari Juang Polri yang jatuh tepat hari ini Senin 21 Agustus 2022. Hari Juang Polri adalah perjuangan para pendahulu Polri di era kemerdekaan Republik Indonesia. 

Peringatan Kapolri itu dituangkan dalam postingan akun media sosial (medsos) Instagram @ListyoSigitPrabowo, sebagaimana dilansir MPI, Senin (22/8/2022).

"Dalam rangka mengenang sejarah perjuangan Inspektur kelas I (Letnan Satu) Polisi Mochammad Jassin pada tahun 1945 di Surabaya yang memproklamasikan Kesetiaan Pasukan Polisi kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia," kata Sigit dalam akun media sosial tersebut. 

Sigit menekankan, hari Juang Polri harus dijadikan sebagai sebuah momentum untuk mewujudkan kesetiaan pasukan Bhayangkara yang terus tertanam di dalam sanubari setiap anggota Polri dimana pun bertugas. 

"Dalam memberikan pengabdian terbaik kepada masyarakat, bangsa dan negara," ujar Sigit. 

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Prabowo Kumpulkan Kapolri, Panglima TNI hingga Fadli Zon di Kertanegara, Bahas Apa?

Nasional
2 hari lalu

Siswa Jadi Terduga Pelaku Peledakan di SMAN 72, Polisi Temukan Serbuk Pemicu Ledakan

Nasional
2 hari lalu

Kapolri Ungkap Terduga Pelaku Peledakan di SMAN 72 Jakarta adalah Siswa

Nasional
3 hari lalu

Prabowo Ungkap Alasan Kapolri Masuk Komisi Percepatan Reformasi Polri

Megapolitan
3 hari lalu

Kapolri Sebut Terduga Pelaku Ledakan dari Lingkungan SMAN 72, Identitas Didalami

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal