Harlah ke-96 NU, Menag: Nahdliyin dan Nasionalis Kesatuan Tidak Terpisahkan

Binti Mufarida
Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas menyebut nahdliyin dan kaum nasionalis merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan. (Foto : Ist)

Selain itu, Gus Yaqut menegaskan bahwa diantara nahdliyin dan nasionalis ini terletak tanggung jawab yang luar biasa. “Nahdliyin dan nasionalis adalah backbone negeri ini. Negeri yang ketatanegaraannya didirikan dengan ciri kodrati majemuk, beragam, dan Bhineka, baik dalam agama suku, ras dan ataupun golongan,” katanya.

Oleh karena itu, Gus Yaqut mengajak kepada seluruh kader PDI Perjuangan dan nahdliyin untuk berada pada satu barisan yang sama.


“Artinya bahwa tanpa kemajemukan, keragaman dan kebhinekaan tidak ada negeri yang namanya Indonesia ini,” katanya.  

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
1 bulan lalu

PBNU Tolak Kehadiran Atlet Israel: Tak Ada Manfaatnya Menerima Mereka

Internasional
2 bulan lalu

Profil Avishkar Raut, Si Gen Z Jai Nepal yang Pidatonya Kontroversial!

Nasional
3 bulan lalu

Warga Tionghoa di Bandung Gelar Upacara HUT ke-80 RI, Bangun Semangat Nasionalisme

Nasional
4 bulan lalu

Prabowo Ngaku Nyaman dengan PKB dan NU: Saya Merasa Sangat Dekat dengan Gus Dur

Nasional
4 bulan lalu

NU dan Muhammadiyah Tak Persoalkan Zakir Naik Ceramah di Malang, Tapi...

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal