Harta Kekayaan Mukhtarudin, Menteri P2MI Pengganti Abdul Kadir Karding

Zulhilmi Yahya
Mukhtarudin dilantik menjadi Menteri P2MI oleh Presiden Prabowo Subianto (foto: BPMI Setpres)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Prabowo Subianto telah melantik Mukhtarudin sebagai Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) pada Senin (8/9/2025). Mukhtarudin menggantikan Menteri P2MI sebelumnya, Abdul Kadir Karding.

Berdasarkan data Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), Mukhtarudin memiliki harta kekayaan senilai Rp17.906.597.404.

Dari total kekayaan itu, aset tanah dan bangunan mencapai Rp16.090.000.000.

Tercatat ada aset tanah dan bangunan di Jakarta Selatan, Kotawaringin Barat dan Bekasi. Lalu ada sebanyak 18 aset tanah di Kotawaringin Barat.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Profil Mukhtarudin, Politisi Golkar Jadi Menteri P2MI Gantikan Abdul Kadir Karding

Nasional
2 bulan lalu

Prabowo Lantik Mukhtarudin Jadi Menteri P2MI, Gantikan Abdul Kadir Karding

Nasional
2 bulan lalu

Mukhtarudin Merapat ke Istana, Reshuffle Kabinet Merah Putih?

Nasional
9 jam lalu

Alasan Prabowo Utus Gibran untuk Wakili Dirinya di KTT G20 Afrika Selatan 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal