Hary Tanoesoedibjo: Penerima iNews Maker Awards 2022 Jadi Role Model Pembangunan Bangsa

Riezky Maulana
Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo menyebut penerima iNews Maker Awards 2022 menjadi role model bagi pembangunan bangsa dan negara. (Foto: MNC)

JAKARTA, iNews.id - MNC Group melalui iNews Maker Awards 2022 mengapresiasi kinerja figur di pemerintahan maupun swasta. Mengusung tema 'Advancing Dynamic Capabilities in Economic Rebound', iNews Maker 2022 digelar Kamis (30/6/2022).

Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo mengucapkan selamat kepada para penerima iNews Maker Awards 2022.

“Selamat kepada para pemenang iNews Maker Awards 2022," ujar Hary, Minggu (3/7/2022).

“Malam penghargaan iNews Maker Awards 2022 di Jakarta Concert Hall dihadiri oleh Bapak Airlangga Hartarto, Bapak Agus Gumiwang Kartasasmita, Bapak Bahlil Lahadalia, Bapak Sandiaga Uno, dan Bapak Syahlul Yasin Limpo. Terima kasih atas kehadiran Bapak-Bapak Menteri,” ucap Hary. 

iNews Maker Awards 2022 terbagi ke dalam 7 kategori penghargaan yakni The News Maker; The Best Public Institution; Innovation of Marketing, Product, and Services; Innovation of Operation and Supply Chain; dan Innovation of Human Capital and Organization Development.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Seleb
25 hari lalu

Borong 2 Piala Indonesian Television Awards 2025, Raffi Ahmad: Untuk Ibuku

Nasional
31 hari lalu

Angela Tanoesoedibjo Hadiri Peresmian Gedung B DPP Partai Perindo, Harap Picu Semangat Kader

All Sport
2 bulan lalu

Komitmen PB POBSI: Hadirkan Juara Dunia seperti Florian Kohler untuk Majukan Biliar Indonesia

All Sport
2 bulan lalu

Juara Dunia Biliar Florian Kohler Puji Fasilitas Pro Billiard Center Jakarta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal