Hasto Ngaku Tolak 2 Tawaran Jadi Menteri: Takut Tak Tahan Godaan

Felldy Aslya Utama
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto di Sekolah Partai PDIP (foto: Felldy Utama)

JAKARTA, iNews.id - Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto mengaku tak ingin menjadi pejabat negara. Dia memilih mengabdi kepada partai.

Bahkan, Hasto mengaku telah menolak tawaran sebagai menteri dua kali.

Mulanya, Hasto menyatakan bahwa dirinya hanya ingin menjalankan tugas-tugasnya di kepartaian saja.

Menurutnya, jika partai mampu melakukan suatu pembenahan-pembenahan secara sitemastis, maka PDIP bisa menjadi kontributor penting dalam pencegahan korupsi.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
7 jam lalu

Prabowo Gelar Ratas Akhir Pekan di Hambalang, Bahas Program Strategis

Nasional
2 hari lalu

Kasus Korupsi Walkot Madiun, KPK Sita Uang Ratusan Juta dari Kantor PMPTSP

Nasional
5 hari lalu

Tak Hanya Pemerasan, Bupati Pati Sudewo Juga Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi DJKA

Nasional
6 hari lalu

Nadiem: Saya Terharu Dibilang Saksi Salah Satu Menteri Terbaik dan Paling Jujur

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal