Hore! Tunjangan Profesi Guru Non-PNS Naik Jadi Rp2 Juta per Bulan

Binti Mufarida
Ilustrasi guru non-PNS dapat kenaikan tunjangan profesi jadi Rp2 juta per bulan. (Foto: freepik)

JAKARTA, iNews.id - Tunjangan profesi guru non-PNS naik dari Rp1,5 juta menjadi Rp2 juta per bulan. Hal ini disampaikan Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar mengatakan dalam tausiyah kepada sekitar 7.000 peserta acara Doa Bersama Seluruh ASN Indonesia yang digelar secara daring.

“Nasib para guru sudah mulai banyak diperhatikan. Di Kementerian Agama kami meningkatkan 700 persen sertifikasi (pendidikan profesi) guru yang selama ini susah. Dan kita tambah kesejahteraan guru (Non PNS), tadinya hanya Rp1,5 juta, sekarang menjadi Rp2 juta per bulan,” ujar Menteri Agama Nasaruddin Umar, dikutip Sabtu (6/9/2025).

Nasaruddin menekankan pentingnya profesi guru. Dia menyebut bahwa guru adalah pelayan umat sekaligus pelayan bangsa. 

“Saya seorang guru. Bapak saya seorang guru. Saya sering mengatakan guru itu luar biasa. Guru-guru kita banyak,” tuturnya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
7 jam lalu

Angka Perceraian Menurun, Menag Klaim Berkat Bimbingan Perkawinan

Nasional
9 jam lalu

Menag Pamer Angka Perceraian di RI Turun 2 Tahun Beruntun berkat Hal Ini

Nasional
9 hari lalu

Menag di Rakernas Partai Perindo: Ketulusan ke Masyarakat Nomor 1, Kemenangan Nomor 2

Nasional
9 hari lalu

Hadiri Rakernas Partai Perindo, Menag Ingatkan Keihklasan dan Ketulusan Pengabdian Jadi Kunci 

Nasional
10 hari lalu

Kontes Robot MRC 2025 jadi Ajang Pembuktian Inovasi Siswa Madrasah, Ini Pesan Menag

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal