Ikuti Instruksi Megawati, Bupati Tapteng Masinton Pasaribu Tunda Retreat ke Magelang

Felldy Aslya Utama
Bupati Tapanuli Tengah (Tapteng) sekaligus politikus PDI Perjuangan, Masinton Pasaribu. (Foto: MNC Portal)

JAKARTA, iNews.id - Bupati Tapanuli Tengah (Tapteng), Masinton Pasaribu mengikuti instruksi Ketua Umum DPP PDI Perjuangan (PDIP), Megawati Soekarnoputri untuk menunda keberangkatannya menghadiri acara pembekalan atau retreat kepala daerah yang digelar Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) di Akmil Magelang, Jumat (21/2/2025).

"Mohon ijin sementara saya menunda keberangkatan ke Magelang," ucap Masinton kepada wartawan, Jumat (21/2/2025).

Masinton mengaku belum mengetahui sampai kapan instruksi penundaan keberangkatannya ke retreat dilakukan. Dia memilih menunggu arahan selanjutnya dari Megawati.

"Sampai ada arahan lanjut dari Ibu Megawati Soekarnoputri,' katanya.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
10 jam lalu

Hasto Ungkap Potensi Wisata Pantai Rote Ndao: Tinggal Dibenahi Fasilitasnya

Nasional
14 jam lalu

PDIP Soroti Potensi Laut RI 1,3 Triliun Dolar AS, Dorong Sekolah Pelayaran Dibangun di NTT

Nasional
16 jam lalu

PDIP Bangun Kantor di Ujung Selatan Indonesia, Tindak Lanjuti Arahan Megawati

Nasional
5 hari lalu

Megawati Usul Konferensi Asia-Afrika Plus, Ini Tujuannya

Buletin
6 hari lalu

Sah! Bupati Pati Batal Dimakzulkan, Hanya 1 Fraksi Ingin Sudewo Diberhentikan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal