Ingat, Ganjil Genap dan One Way Mulai Diterapkan di Tol Cikampek-Kalikangkung Besok

Puteranegara Batubara
Polisi memasang rambu ganjil genap di Jalan Tol Cikampek. (Foto: iNews.id/Nilakusuma)

JAKARTA, iNews.id - Polri menyatakan Operasi Ketupat 2022 dimulai besok Kamis (28/4/2022). Kegiatan ini dalam rangka pengamanan serta kesiapan pelaksanaan arus mudik Lebaran tahun 2022.

"Khususnya mulai besok akan dilakukan operasi ketupat oleh kepolisian," kata Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Gatot Repli Handoko kepada awak media, Jakarta, Rabu (27/4/2022).

Gatot juga kembali mengingatkan, pada esok hari, kepolisian akan melakukan rekayasa lalu lintas ganjil-genap dan one way mulai dari Tol Cikampek hingga Kalikangkung. 

"Perlu disampaikan pada masyarakat yang akan mengikuti kegiatan arus mudik pertama adalah rencana pelaksanaan lalu lintas one way, dan ganjil genap jalur tol," ujar Gatot.

Adapun lokasi dan jadwal penerapan sistem one way dan ganjil genap:

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
18 jam lalu

Heboh 2 Sapi Ngamuk dan Berlarian di Tol Cikampek Km 58, Ini Kronologinya 

Nasional
22 jam lalu

Reformasi Polri: Organisasi Sipil Beri Catatan soal Rekrutmen hingga Pengawasan

Nasional
2 hari lalu

Menkum Sebut Polisi yang Terlanjur Menjabat di Sipil Tak Wajib Mundur 

Nasional
2 hari lalu

Komisi III DPR Bantah UU KUHAP Izinkan Polisi Sadap Tanpa Izin

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal