Ini Identitas 6 Orang Pendukung Habib Rizieq yang Ditembak Mati Polisi

Tim MNC Portal
Polda Metro dan Pangdam Jaya memperlihatkan barang bukti terkait penembakan terhadap 6 diduga pendukung Habib Rizieq Shihab. (Foto: sindomedia)

Fadil mengatakan, peristiwa berawal petugas sedang menyelidiki sedang mengecek informasi mengenai ada pengerahan massa terkait pemanggilan Rizieq Shihab di Polda Metro, Senin (7/12). Ketika di Jalan Tol Jakarta Cikampek, petugas diberhentikan oleh 2 kendaraan.

"Diduga pengikut MRS (Muhammad Rizieq Shihab) kendaraan petugas dipepet lalu diserang menggunakan senjata api dan senjata tajam," kata dia.

Atas kejadian itu, petugas mengalami kerugian berupa kerusakan kendaraan karena ditabrak pelaku dan ada bekas tembakan pelaku. 

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
8 jam lalu

Penembak Hansip hingga Tewas di Cakung Ternyata Residivis, 5 Kali Masuk Bui

Megapolitan
9 jam lalu

Terekam CCTV, Siswa Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta Bawa 2 Tas Sebelum Kejadian

Megapolitan
11 jam lalu

Pengakuan 2 Maling Motor Penembak Hansip hingga Tewas di Cakung: Gak Sengaja, Khilaf

Nasional
14 jam lalu

Jadi Tersangka Kasus Ijazah Jokowi, Roy Suryo Cs Siap Penuhi Panggilan Polda Metro

Megapolitan
19 jam lalu

Tampang 2 Maling Motor Penembak Hansip hingga Tewas di Cakung Jaktim

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal