Jenderal Andika Perkasa Calon Panglima TNI, Pangkostrad Dudung Abdurachman Jadi KSAD?

Riezky Maulana
Pangkostrad Letjen TNI Dudung Abdurachman akan menjadi calon kuat sebagai KSAD. (Foto Penkostrad).

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengusulkan KSAD Jenderal TNI Andika Perkasa sebagai Calon Panglima TNI. Surat presiden tentang pergantian Calon Panglima TNI sudah diterima DPR.

Jika Andika Perkasa resmi dilantik sebagai Panglima TNI, maka jabatan KSAD kosong. Lalu siapa penggantinya. 

Letjen TNI Dudung Abdurachman akan menjadi calon kuat pengganti Andika. Dudung saat ini menjabat Pangkostrad.

"Semua akan terjadi dalam waktu dekat Jenderal Dudung Abdurachman menjadi KSAD dan Jenderal Andika Perkasa menjadi Panglima TNI," kata Anggota Komisi DPR dari Fraksi PDIP Effendi Simbolon kepada wartawan pada 3 September 2021. 

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
11 hari lalu

Profil Brigjen Wahyu Yudhayana, Alumni Akmil 98 yang Kini Jabat Sesmilpres

Nasional
12 hari lalu

Sertijab TNI AD, Brigjen Wahyu Yudhayana Serahkan Jabatan Kadispenad ke Kolonel Donny

Nasional
12 hari lalu

Sertijab TNI AD, Mayjen Bangun Nawoko Resmi Jabat Pangdam Hasanuddin

Nasional
1 bulan lalu

Heroik! Prajurit TNI AD Tangkap Pelaku Begal dan Tabrak Lari di Kebon Jeruk Jakbar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal