Johan Budi Heran Disanksi PDIP soal Dewan Kolonel, tapi Siap Patuh ke Megawati

Kiswondari
Anggota DPR Johan Budi siap disanksi PDIP (Foto dok DPR).

JAKARTA, iNews.id - DPP PDIP memberi sanksi kepada Dewan Kolonel yang mendukung Puan Maharani sebagai calon presiden. Salah satu yang mendapat sanksi yakni Johan Budi.

Namun, Johan Budi mengaku belum membaca surat resmi mengenai sanksi itu. Dia mengatakan surat itu belum diterimanya.

“Saya belum melihat surat itu ya, tapi kalau yang lain saya gak tahu, tapi saya belum melihat surat yang disebut sanksi pertama dan terakhir," kata Johan di Kompleks Parlemen, Selasa (1/11/2022).

Bahkan, Johan Budi mengaku belum pernah dipanggil oleh DPP perihal pembentukan Dewan Kolonel ini. Dia mempertanyakan kesalahan apa yang diperbuatnya.

“Belum, sampai hari ini saya belum, tapi pertanyaannya kenapa saya mesti dipanggil. Salah saya apa?” ujarnya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
10 jam lalu

PDIP Terbitkan Edaran: Larang Korupsi hingga Salah Gunakan Kekuasaan

Nasional
13 jam lalu

Kaesang PSI Sesumbar Jateng Kandang Gajah, Ini Respons PDIP

Nasional
20 jam lalu

Megawati Kecam Serangan AS ke Venezuela: Neokolonialisme dan Imperialisme Modern!

Nasional
24 jam lalu

Ganjar Bocorkan Agenda Rakernas PDIP di Ancol, Apa Saja?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal