Jokowi akan Beri Sambutan di Kongres Partai Nasdem, Anies Ikut Hadir

Jonathan Simanjuntak
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri Kongres Partai Nasdem di JCC, Jakarta (Foto: Jonathan Simanjuntak)

JAKARTA, iNews.id  - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri acara pembukaan kongres ketiga Partai Nasdem yang digelar di Jakarta Convention Centre (JCC), Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (25/8/2024). Jokowi akan memberi sambutan.

Pantauan di lokasi, Jokowi terlihat tiba pada pukul WIB 18.50 WIB. Saat tiba, Jokowi langsung mengarah ke ruang pembukaan kongres yang dipenuhi kader dari Nasdem di masing-masing Dewan Pimpinan Wilayah (DPW).

Mantan Wali Kota Surakarta itu terlihat disambut oleh Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh ketika tiba. Terlihat juga sejumlah pengurus DPP Partai Nasdem turut mendampingi.

Kedatangan Jokowi bahkan disambut oleh kader Nasdem yang hadir di kongres tersebut. Jokowi mendapat sambutan berupa teriakan dan yel-yel dari kader partai Nasdem.

Presiden ke-7 Indonesia itu kemudian terlihat langsung diarahkan menuju kursinya. Jokowi terlihat menduduki kursi pada bagian depan, satu barisan dengan dengan Surya Paloh dan Ahmad Sahroni.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Cerita Sandiaga Uno Maju Pilgub Jakarta 2017, Sempat Tak Pede hingga Berpasangan dengan Anies

Nasional
3 hari lalu

Jokowi Batal Datang ke Kongres Projo, Kirim Pesan lewat Video

Internasional
4 hari lalu

Media Asing Singgung IKN, Bakal Jadi Kota Hantu

Buletin
8 hari lalu

Kata Jokowi soal Polemik Whoosh: Transportasi Massal Bukan Cari Laba!

Nasional
10 hari lalu

NasDem soal Pengganti Sahroni dan Nafa Urbach di DPR: Tunggu Putusan MKD

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal