Jokowi Akan Bertemu Elon Musk di AS, Luhut: Lagi Kita Atur

Binti Mufarida
Presiden Joko Widodo (Foto: YouTube)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo akan bertemu CEO Tesla, Elon Musk, di sela kunjungan ke Amerika Serikat pada Selasa (10/5/2022). Hal itu diungkapkan Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan.

“Oiya (jadi) ketemu, sekarang lagi kita atur ketemunya maunya di mana jadinya gitu,” kata Luhut, Senin (9/5/2022).

Jokowi akan berangkat ke AS untuk menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Khusus ASEAN-AS atau ASEAN-US Special Summit di Washington DC.

Luhut mengatakan saat ini sedang mengatur pertemuan tersebut dikarenakan tim Tesla juga sedang di Indonesia.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Bisnis
10 hari lalu

Fantastis! Kekayaan Elon Musk Tembus Rp12 Kuadriliun, Lampaui Ekonomi Belgia

Bisnis
28 hari lalu

Makin Tajir, Kekayaan Elon Musk Kini Tembus Rp11 Kuadriliun

Bisnis
1 bulan lalu

Deretan Orang Terkaya di Dunia Desember 2025, Elon Musk Masih di Puncak

Internasional
1 bulan lalu

Perusahaan Elon Musk SpaceX Masuk Klub Raksasa Militer Dunia: Era Baru Perang Antariksa?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal