Jokowi Bakal Pakai Baju Adat Lagi di Upacara HUT ke-77 RI, Tahun Ini dari Daerah Mana?

Raka Dwi Novianto
Jokowi Bakal Pakai Pakaian Adat dari Daerah Mana di Peringatan HUT ke-77 RI?

Pada upacara HUT RI sebelumnya, Jokowi mengenakan beberapa pakaian adat dari berbagai daerah. Di antaranya adalah 
2019 baju adat Bali, 2020 baju adat Nusa Tenggara Timur, dan 2021 baju Adat Lampung.

Namun, Jokowi belum menentukan pakaian adat dari daerah mana yang akan digunakan pada HUT RI ke 77 nanti. Sebab menurutnya, banyak pilihan baju adat dan suku di Indonesia 

"Pilihannya sungguh banyak, sebanyak jumlah suku di Nusantara," kata Jokowi.

Menurut kamu Jokowi akan pakai pakaian adat dari daerah mana nih?

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
8 jam lalu

Kubu Roy Suryo Tolak Mediasi: Tak Ada Perdamaian dengan Kepalsuan!

Nasional
11 jam lalu

Roy Suryo cs Datangi Polda Metro, Desak Gelar Perkara Khusus Kasus Ijazah Jokowi

Nasional
15 jam lalu

Anggota DPR Dukung Komisi Reformasi Polri Mediasi Kasus Ijazah Jokowi, Cari Titik Temu

Nasional
17 jam lalu

Pengacara Klaim Roy Suryo cs Dikriminalisasi: Ada Penyelundupan Pasal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal