Jokowi Gaungkan Prabowo-Gibran 2 Periode, Pengamat: Terkesan Haus Kekuasaan

Tim iNews
Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) (foto: iNews)

"Pak Jokowi minta relawan dukung periode Prabowo-Gibran dua periode, demi rakyat? Atau demi Gibran dan kekuasaan keluarga Pak Jokowi?" kata Pangi.

Sebelumnya, Jokowi angkat bicara soal arah dukungan politiknya. Dalam pernyataan tegas, dia meminta seluruh relawan untuk memberikan dukungan penuh terhadap pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka selama dua periode.

“Sejak awal saya sampaikan kepada seluruh relawan seperti itu, untuk mendukung pemerintahan Pak Presiden Prabowo-Gibran dua periode,” ujar Jokowi dikutip dari iNews Sragen, Jumat (18/9/2025).

Pernyataan Jokowi sekaligus memperkuat ucapan Ketua Umum Relawan Bara Jokowi Presiden (Bara JP) Willem Frans Ansanay, yang lebih dulu menyatakan arahan tersebut.

Dukungan ini memicu spekulasi duet Prabowo-Gibran berpotensi melanjutkan kepemimpinan di Pilpres 2029.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Relawan Jokowi Sebut Reshuffle Kabinet Prabowo Hal Biasa, Tak Ada yang Bisa Interupsi

Nasional
2 bulan lalu

Reaksi Puan soal Jokowi Instruksikan Relawan Dukung Prabowo-Gibran 2 Periode

Nasional
2 bulan lalu

Rismon Sebut Foto Ijazah Jokowi Satu-satunya yang Berkacamata di Indonesia

Nasional
12 jam lalu

Pencekalan Roy Suryo cs ke Luar Negeri Diperpanjang, Jadi 6 Bulan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal