Jokowi: Pemimpin yang Mikirin Rakyat dari Mukanya Kelihatan, Banyak Kerutan

Raka Dwi Novianto
Presiden Jokowi di acara Nusantara Bersatu (foto: MPI)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri acara Nusantara Bersatu di Stadion Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Sabtu (26/11/2022). Dalam arahannya, Jokowi meminta para sukarelawan memilih pemimpin yang mengerti apa yang dirasakan rakyat di 2024 nanti.

"Di 2024 pilih pemimpin yang mengerti apa yang dirasakan rakyat, pilih pemimpin yang tahu apa yang diinginkan oleh rakyat, apa yang dibutuhkan oleh rakyat," kata Jokowi.

Jokowi menyinggung jangan memilih pemimpin yang hanya mau duduk di Istana saja. Pemimpin menurutnya harus berani turun ke bawah.

"Jangan sampai kita memilih pemimpin yang nanti senangnya hanya duduk di Istana yang AC-nya sangat dingin," ujar Jokowi.

Menurut Jokowi, pemimpin yang memikirkan rakyat kelihatan dari penampilannya. Bahkan menurutnya terlihat dari raut mukannya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Soccer
8 bulan lalu

Prabowo Resmikan 17 Stadion Standar FIFA: Ini Prestasi Presiden Jokowi!

Nasional
1 tahun lalu

Jokowi Tiba di Gedung Nusantara, Disambut Langsung Prabowo

Nasional
1 tahun lalu

Jokowi Kumpulkan Para Menteri di Istana Hari Ini, Ada Apa?

Nasional
1 tahun lalu

Ridwan Kamil Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi, Bangga Bisa Kolaborasi

Buletin
1 tahun lalu

Jokowi: Calon Menteri Prabowo Wujud Keberlanjutan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal