6. Pertigaan Tentara Pelajar
- Kendaraan dari Jalan Tentara Pelajar yang menuju ke Jalan Patal Senayan diluruskan ke arah Jalan Permata Hijau.
7. Traffic Light Palmerah
- Kendaraan dari arah Manggala Wanabakti diluruskan ke arah Jalan Tentara Pelajar.
Polisi juga menyediakan kantong-kontong parkir di lokasi untuk masyarakat yang hendak mengikuti acara kampanye itu. Berikut kantong-kantong parkir yang disediakan:
1. Diperbolehkan parkir sepanjang Jalan Asia Afrika satu lajur kiri sampai dengan Gelora Bung Karno.
2. Sepanjang Jalan Gerbang Pemuda satu lajur kiri samapai dengan Ladokgi.
3. Sepanjang Jalan Gatot Subroto satu lajur paling kiri sampai gedung Manggala Wanabakti.