Kantongi Identitas, Bareskrim Buru 5 Orang Sindikat Perdagangan Manusia 

Puteranegara
Kabareskrim Polri Komjen Pol Agus Andrianto. (FOTO: ISTIMEWA)

JAKARTA, iNews.id - Kabareskrim Polri Komjen Agus Andrianto telah mengantongi lima nama yang disampaikan oleh BP2MI terkait sindikat perdagangan manusia atau tindak pidana perdagangan orang (TPPO). Saat ini petugas mengejar lima orang tersebut. 

"Sudah diburu tapi kalau disebutkan siapa orangnya kan lari. Makanya kemarin sudah sempat kita buru gara-gara sudah disebutkan namanya ya lari," kata Agus kepada awak media, Jakarta, Selasa (6/6/2023).

Menurut Agus, Bareskrim bakal melakukan penindakan secara tegas terkait dengan tindak pidana perdagangan orang. 

"Intinya TPPO ini menjadi atensi serius Pemerintah seperti sudah disampaikan Bapak Presiden saat KTT di Labuan Bajo, Pak Kapolri menjadi Ketua Harian tentunya harapannya upaya dari pencegahan sampai dengan penindakan dapat berjalan dengan baik," ujar Agus. 

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
6 jam lalu

Polemik Ijazah Jokowi, Bonatua Silalahi Laporkan ANRI ke Bareskrim Polri

Internet
8 jam lalu

Komdigi Sebut AI Bisa Berantas Praktik Perdagangan Manusia

Seleb
3 hari lalu

Tragis, Model asal Belarusia Dibunuh dan Organnya Dijual di Myanmar

Nasional
8 hari lalu

Sertijab Polri: 2 Pejabat Bareskrim Moncer Jadi Kapolda

Nasional
8 hari lalu

Sertijab Polri: Irjen Djuhandhani Resmi Jabat Kapolda Sulsel, Irjen Helfi Assegaf Kapolda Lampung

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal