Kapan Pengumuman SNMPTN 2022? Ini Jam, Cara Cek dan Linknya

Puti Aini Yasmin
Ilustrasi snmptn

JAKARTA, iNews.id - Pengumuman SNMPTN 2022 akan segera dirilis. Kapan jadwal pengumuman dan waktunya? Ini informasi jam dan cara ceknya lengkap linknya.

SNMPTN adalah seleksi jalur prestasi berdasarkan nilai rapor semasa di bangku sekolah atas. Seleksi ini dilaksanakan oleh Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).

Pengumuman SNMPTN 2022 Jam Berapa?

Jadwal hasil seleksi jalur prestasi 29 Maret 2022 pukul 15.00 WIB. Setiap peserta bisa akses hasil pengumuman SNMPTN 2022 di laman resmi LTMPT atau mirror perguruan tinggi yang bekerja sama.

Cara Cek Pengumuman SNMPTN 2022

  1. Buka link LTMPT atau mirror yang tersedia
  2. Isi nomor pendaftaran atau tanggal lahir pada kolom
  3. Hasil pengumuman SNMPTN 2022 akan muncul di layar

Sementara itu, peserta yang dinyatakan lulus dalam pengumuman SNMPTN 2022 dapat melakukan daftar ulang di PTN tempat calon mahasiswa diterima. Informasi selengkapnya mengikuti ketentuan PTN tersebut.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Megapolitan
9 hari lalu

UMP Jakarta Final! Pramono bakal Umumkan Besarannya Hari Ini

Nasional
14 hari lalu

Waspada Macet! Ini Jadwal Lengkap Contraflow Tol Japek dan Jagorawi saat Nataru 2026 

Nasional
2 bulan lalu

Jadwal Pencairan BSU BPJS Ketenagakerjaan Rp600.000 di November 2025 dan Cara Ambilnya

Nasional
2 bulan lalu

27 Link Alternatif dan Layarkaca21 untuk Streaming serta Nonton Film Sub Indo Terbaru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal