Kapolri : Arus Mudik Meningkat 30 Persen, Nanti Malam Akan Ada Lonjakan

Puteranegara
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo (foto: Antara)

Sedangkan untuk prediksi puncak arus mudik diperkirakan tetap akan terjadi pada Rabu 19 April dan Kamis 20 April 2023 besok.

"Diperkirakan karena memang hari ini terakhir orang masuk kerja, ada kemungkinan nanti malam eskalasinya akan terlihat ada lonjakan," ujar Sigit.

Sigit menambahkan sejumlah rekayasa lalu lintas juga sudah akan mulai diterapkan pada siang nanti. Ia memastikan berbagai rekayasa seperti contraflow hingga one way tersebut nantinya tidak akan mengganggu jalur lain yang berada di arteri. 

"Ini tentunya setiap hari akan kita evaluasi agar semuanya bisa berjalan dengan baik. Baik yang ada di jalur tol, yang akan masuk ke tol, yang akan keluar atau yang akan masuk ke arteri," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Kapolri Resmikan Direktorat PPA-PPO di 11 Polda dan 22 Polres, Fokus Perlindungan Perempuan-Anak

All Sport
6 hari lalu

Kapolri Ganjar Kenaikan Pangkat hingga Rekrut Atlet SEA Games 2025, Total 139 Penerima Apresiasi

Nasional
7 hari lalu

19 Jembatan Merah Putih Presisi Diresmikan, Permudah Akses Anak Sekolah hingga Petani

Nasional
7 hari lalu

Kapolri Resmikan 19 Jembatan Merah Putih Presisi, Gerak Cepat Tindak Lanjuti Arahan Presiden Prabowo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal