Kapolri Jenderal Polisi Idham Azis Naikkan Pangkat 46 Pati 

Kurnia Illahi
Kapolri Jenderal Pol Idham Azis. (Foto: Divisi Humas Polri).

JAKARTA, iNews.id - Kapolri Jenderal Polisi Idham Azis menaikkan pangkat 46 perwira tinggi (pati). Kenaikan pangkat tersebut sesuai keputusan Presiden Nomor 102/Polri/Tahun 2020 Tanggal 2 Desember 2020 Tentang Kenaikan Pangkat ke dan Dalam Golongan Pati Polri.

Pati yang mendapatkan kenaikan pangkat, di antaranya Irjen Pol Denni Gapril menjabat sebagai Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I, Sespim Lemdiklat Polri.  Irjen Pol Bambang Sukamto menjabat Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I, Sespim Lemdiklat Polri. Irjen Pol Andjar Dewanto menjabat Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

Irjen Pol Yadi Suryadinata menjabat Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I Sespim Lemdiklat Polri. Irjen Pol Tatang menjabat Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I Sespim Lemdiklat Polri.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
5 jam lalu

PWI Pusat akan Gelar Perayaan Natal Bersama, Kapolri Listyo Sigit Dijadwalkan Hadir

Nasional
1 hari lalu

Yusril: Reformasi Polri Fokus Pembenahan Internal dan Revisi UU Kepolisian

All Sport
2 hari lalu

Putri KW Naik Pangkat di Polri usai Sumbang Medali SEA Games 2025

Nasional
3 hari lalu

Kapolri Resmikan Direktorat PPA-PPO di 11 Polda dan 22 Polres, Fokus Perlindungan Perempuan-Anak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal