Kapolri Terima Audiensi Komnas HAM, Ajak Aktif Awasi Pengamanan Demo 

Putranegara Batubara
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menerima audiensi dari Ketua Komnas HAM RI Anis Hidayah dan mengajak untuk aktif turut serta mengawasi pengamanan demo. (Foto: Dok. Polri)

"Komnas HAM RI dapat memantau pelaksanaan aksi unras di Command Center Polri sehingga dapat melihat aksi secara komprehensif," tutur Sigit.

Selain itu, ia juga meminta Komnas HAM RI agar dapat terus berkoordinasi dengan Polri terkait hasil temuan di lapangan sehingga permasalahan usai aksi unjuk rasa dapat segera diselesaikan.

Pertemuan ini menjadi momentum penting untuk menjalin sinergi antara penegak hukum dan lembaga HAM guna menjaga kepercayaan publik, dan memastikan pelaksanaan tugas kepolisian tetap dalam koridor hukum dan HAM.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Puncak HUT ke-80 TNI di Monas, Pengamanan Dibagi 3 Ring sesuai Protokol VVIP

Nasional
5 hari lalu

Usai Upacara Hari Kesaktian Pancasila, Panglima-Kapolri Kompak Nyanyi di Depan Prabowo

Nasional
5 hari lalu

Kapolri Pimpin Sertijab: Irjen Yuda Gustawan Resmi Kabaintelkam, Irjen Ramdani Hidayat Dankor Brimob

Nasional
6 hari lalu

Kapolri Gelar Dialog Publik Bareng Koalisi Masyarakat Sipil, Fokus Serap Aspirasi untuk Demokrasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal