Kasus Covid Tembus 1 Juta, Panglima TNI: Vaksin Miliki Harapan Baru

Fahreza Rizky
Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto. (Foto/Puspen TNI)

Sebelum vaksin digunakan, kata Hadi, pemerintah melalui Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) telah mengeluarkan izin edar darurat. Lalu Majelis Ulama Indonesia (MUI) juga telah mengeluarkan fatwa suci dan halal atas vaksin tersebut.

"Maka dimulailah vaksinasi nasional menargetkan 181 juta penduduk yang berusia di atas 18 tahun atau kurang lebih sama dengan 70 persen dari populasi penduduk Indonesia, dan pemerintah menetapkan 181 juta orang untuk divaksinasi hingga maret 2022 untuk mencapai kekebalan kelompok atau herd immunity," kata Hadi.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
13 jam lalu

Menkes Pastikan Super Flu Tak Mematikan seperti Covid-19: Gak Usah Khawatir

Nasional
3 hari lalu

Pantau Pergantian Tahun, Menko Polkam, Panglima TNI hingga Kapolri Pastikan Situasi Kondusif

Nasional
5 hari lalu

Panglima TNI Kerahkan 37.910 Personel, Percepat Rehabilitasi dan Rekonstruksi Bencana Sumatra

Nasional
5 hari lalu

TNI Operasi Skala Besar Pascabencana Sumatra: Bangun 32 Jembatan, Salurkan 2.669 Ton Logistik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal