Kecelakaan, Rizal Fadillah Tak Hadiri Panggilan Polisi soal Kasus Ijazah Palsu Jokowi

Danandaya Arya Putra
Wakil Ketua TPUA Rizal Fadillah (foto: iNews)

"Tadi jam 09.00 WIB, kita sudah mulai dipanggil ke dalam, dan sudah mulai di-BAP dan sampai sekarang masih sementara berlanjut," kata Rahmat.

Sebelumnya, Jokowi melaporkan lima orang terkait tudingan ijazah palsu ke Polda Metro Jaya pada Rabu (30/4/2025). Kelimanya berinisial RS, ES, RS, T dan K.

“Mungkin inisialnya kalau boleh disampaikan ada RS, RS, ES, T dan inisial K,” kata kuasa hukum Jokowi, Yakup Hasibuan di Polda Metro Jaya, Rabu (30/4/2025).

Kuasa hukum juga telah menyerahkan penjelasan terkait pokok perkara kepada polisi.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Buletin
2 jam lalu

Prabowo: Negara Begini Kaya Rakyatnya Masih Banyak yang Miskin, Tak Masuk Akal!

Buletin
3 jam lalu

Momen Prabowo Sapa Titiek Soeharto saat Panen Raya di Karawang, Warga Heboh!

Nasional
7 jam lalu

Wagub Babel Hellyana Bantah Ijazahnya Palsu, Klaim Belum Sempat Legalisasi

Nasional
7 jam lalu

Kuasa Hukum Pertanyakan Pelapor Kasus Ijazah Palsu Wagub Babel Hellyana: Di Mana Kerugiannya?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal