Kembali ke Istana, Prabowo Sapa Warga hingga Cium Kening Anak-anak

Muhamad Fadli Ramadan
Presiden Prabowo Subianto kembali ke Istana Merdeka usai menghadiri perayaan HUT ke-80 TNI (foto: iNews)

Terlihat gestur tangan Prabowo yang meminta warga mendekat ke dirinya. Tidak ada intervensi dari Paspampres yang menghalangi.

Maung Garuda yang ditunggangi Prabowo beberapa kali berhenti karena sang presiden ingin menyapa warga.

Momen seperti ini memang kerap dilakukan oleh Prabowo dalam beberapa kesempatan.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Momen Pesawat TNI AU Bentuk Formasi Angka 80 Hiasi Langit Monas

Nasional
2 bulan lalu

Warga Padati Monas Nonton HUT ke-80 TNI, Naiki Panser hingga Tank

Nasional
2 bulan lalu

Prabowo Berterima Kasih ke Para Istri Prajurit TNI, Puji Setia Dukung Suami

Nasional
2 jam lalu

Prabowo Terima Kunjungan Ratu Belanda Maxima, Diiringi Tari Indang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal