Kemendagri Pacu Partisipasi Mahasiswa di Pemilu 2024, Partai Perindo: Melek Politik demi Kemajuan Bangsa

Nur Khabibi
Ketua DPP Partai Perindo Heri Budianto mengatakan mahasiswa harus banyak berperan di bidang politik. (Foto MPI).

Menurutnya, politik juga dapat dimanfaatkan untuk membangun tempat asalnya jika suatu saat nanti mahasiswa kembali ke daerah mereka.

"Sesuai isi Tri Dharma Perguruan Tinggi, terdapat poin pengabdian kepada masyarakat," ujar politisi Partai Perindo -- yang dikenal peduli rakyat kecil, gigih memperjuangkan penciptaan lapangan kerja, dan Indonesia sejahtera itu.

Menurutnya, sebagai salah satu partai politik peserta Pemilu 2024, Partai Perindo selama ini telah melakukan pendekatan kepada generasi muda.

Salah satu buktinya dengan mendirikan Perindo Academy dan organisasi sayap partai, Pemuda Perindo. Dari dua hal tersebut muncullah nama-nama Bacaleg milenial.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Sekjen Perindo Hadiri Peresmian Sekber GKSR Partai Non-Parlemen: Upaya Konsolidasi Lebih Intens

Nasional
2 hari lalu

Sekjen Perindo Hadiri Peresmian Kantor DPP Hanura, Harap Sinergi Politik Terus Terjaga

Nasional
3 hari lalu

Kemendagri Wajibkan Setiap Daerah Bentuk BPBD untuk Hadapi Bencana

Nasional
5 hari lalu

GKSR Miliki Sekber, Partai Perindo: Tempat Konsolidasi Partai Nonparlemen Jadi Satu Kekuatan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal