Kesaksikan Korban Selamat, 2 Pendaki Meninggal saat Turun Puncak Carstensz

Muhammad Sukardi
Dua pendaki wanita Lilie Wijayati Poegiono dan Elsa Laksono meninggal dunia saat sedang proses turun dari Puncak Carstensz. (Foto: Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Dua pendaki wanita meninggal dunia saat sedang proses turun pada pendakian Puncak Carstensz, Papua Tengah. Adapun penyebab meninggalnya Lilie Wijayati Poegiono dan Elsa Laksono karena hipotermia atau kedinginan.

Hal tersebut diketahui dari penjelasan salah satu pendaki bernama Indira Alaika melalui akun Instagramnya.

Menurut penjelasan Indira, pendakian Puncak Carstensz diikuti oleh 5 pendaki warga negara Indonesia. Tiga orang selamat dan dua meninggal dunia. 

"Keduanya wafat akibat cuaca yang sangat buruk, hujan salju, hujan deras, dan angin kencang sehingga menyebabkan hipotermia," kata Indira dikutip, Minggu (2/3/2025). 

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Megapolitan
57 menit lalu

Kerangka Manusia Diduga Alvaro Ditemukan, Keluarga Tunggu Kepastian Hasil Tes DNA

Megapolitan
6 jam lalu

Pemulung di Babelan Bekasi Tewas Terkena Ledakan Diduga Peluru Tank 

Nasional
2 hari lalu

Innalillahi! Viral Kisah Anak Ikut Meninggal usai Makamkan Ibu, Banjir Doa dari Netizen

Seleb
4 hari lalu

Profil Iwan Zen, Penyanyi Senior yang Meninggal Dunia di Usia 56 Tahun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal