Kiai Miftachul-Gus Yahya Duet Pimpin PBNU, Ketum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo Ucapkan Selamat

Felldy Aslya Utama
Ketua Umum Partai Perindo, Hary Tanoesoedibjo. (Foto: MPI/Ariedwi Satrio)

JAKARRA, iNews.id - Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo mengucapkan selamat atas terpilihnya KH Yahya Cholil Staquf menjadi Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) dan KH Miftachul Akhyar yang kembali terpilih sebagai Rais Aam Nahdlatul Ulama (NU) periode 2021-2026 pada Muktamar ke-34 NU di Lampung. 

"Selamat atas terpilihnya Gus Yahya sebagai Ketum PBNU dan KH Miftahul Akhyar sebagai Rais Aam PBNU," kata Hary, Jumat (24/12/2021).

Hary meyakini kemimpinan keduanya akan meneruskan semangat NU dalam mengokohkan Persatuan Indonesia. 

"Warisan terbesar para pendiri NU adalah persatuan dan kesatuan. Dengan kokohnya persatuan dan kesatuan bangsa, maka akan tercipta kehidupan rakyat Indonesia yang berdaulat, adil dan makmur," kata Hary. 

Partai Perindo menyambut baik terpilihnya kepemimpinan PBNU hasil Muktamar ke-34 NU tersebut.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
10 jam lalu

Menko Zulhas hingga Teuku Riefky Hadiri Acara Anugerah Penggerak Nusantara 2025

Nasional
9 hari lalu

PBNU Menyesalkan Perilaku Pendakwah Elham Yahya: Jaga Akhlak! 

Nasional
15 hari lalu

PP Muhammadiyah dan PBNU Dukung Usulan Soeharto sebagai Pahlawan Nasional

Seleb
16 hari lalu

Hadir di Rakernas Perindo, Ini Pesan Raffi Ahmad untuk Generasi Muda

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal