Kisah Inspiratif Tuwuh yang Lulus S2 dengan IPK Sempurna sembari Jadi Kepala Sekolah

Puti Aini Yasmin
Tuwuh, Kepala Sekolah Lulus S2 dengan IPK sempurna (Dok.Unesa)

JAKARTA, iNews.id - Menjadi seorang kepala sekolah merupakan jabatan yang penuh dengan tanggung jawab. Perlu keahlian dan perhatian yang banyak dalam memegang jabatan tersebut.

Namun, bagaimana jadinya jika tanggung jawab itu dilakukan sebari menempuh pendidikan S2? Adalah Tuwuh Wulandari yang berhasil lulus dengan S2 dari Universitas Negeri Surabaya (Unesa) dengan IPK sempurna.

Menariknya lagi, Tuwuh didapuk menjadi lulusan terbaik dalam wisuda pada Sabtu (18/3) kemarin meskipun tengah menjadi Kepala Sekolah SDN Bandungrejo 1 Bojonegoro. Menurutnya, ada banyak perjuangan, komitmen dan konsistensi yang dilakukan demi meraih hal tersebut.

Tuwuh mengaku perkuliahan yang ia lakukan sangat menantang. Sebab, perlu ada manajemen waktu yang baik sehingga kuliah, tugas, serta tanggung jawab bisa diselesaikan dengan baik.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Megapolitan
2 jam lalu

Lantik Ratusan Kepala Sekolah, Pramono Wanti-Wanti Jangan Ada Bullying

Nasional
2 hari lalu

Hakim MK Arsul Sani Juga Tunjukkan Foto Wisuda untuk Bantah Tuduhan Ijazah Palsu

Nasional
1 bulan lalu

Profil Kepala Sekolah SMAN 1 Cimarga yang Viral Dipecat gegara Tampar Siswa Merokok

Nasional
1 bulan lalu

Heboh Ahmad Sahroni Muncul ke Publik, Kini Sandang Gelar Doktor Ilmu Hukum

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal