Kisah Kopral Mugiyanto: Kehilangan Kaki akibat Ranjau, Sukses Bertani Kelengkeng

Aditya Pratama
Anggota Koramil 19/Borobudur Kopral Mugiyanto menunjukkan buah kelengkeng di lahan pertaniannya, Rabu (14/11/2019). (Foto-foto: Dispenad).

Menyalurkan minatnya tersebut, Mugiyanto menyewa lahan milik desa seluas 1,2 hektare dan menanaminya sekitar 230 pohon kelengkeng Kateki. Menurut dia, kelengkeng ini berkualitas unggul. Dompolan buah bisa mencapai berat antara 3 hingga 4 kilogram.

Selain itu buahnya relatif besar antara 15,9 hingga 20,7gram per buah. Daging buah juga tebal, bertekstur kering dan renyah, serta kandungan airnya yang rendah alias tidak becek.

Hebatnya, hasil pertanian kelengkeng itu tidak dinikmati sendiri, melainkan juga masyarakat sekitar.

“Alhamdulillah, saat ini bukan hanya kebutuhan yang sudah terpenuhi, bahkan saya juga dapat memberi manfaat kepada warga sekitar Borobudur dalam menembangkan pupuk organik yang saya gunakan," tuturnya.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

TNI AD: Mayjen Achmad Adipati Bukan Beking di Sengketa Lahan JK

Nasional
6 hari lalu

Wiranto Ungkap Sang Istri Sakit Sebelum Meninggal, Sempat Dirawat di RSPAD

Nasional
22 hari lalu

Profil Brigjen Wahyu Yudhayana, Alumni Akmil 98 yang Kini Jabat Sesmilpres

Nasional
22 hari lalu

Sertijab TNI AD, Brigjen Wahyu Yudhayana Serahkan Jabatan Kadispenad ke Kolonel Donny

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal