Konvensi Rakyat Perindo Momentum Emas Generasi Baru Terlibat Perpolitikan Indonesia

Riezky Maulana
Sekretaris Komite Eksekutif Konvensi Rakyat Partai Perindo Arief Budiman dalam Webinar Partai Perindo. (Foto ist).

Di Indonesia, kata dia terdapat sekira 197 juta lebih pemilih, dan dari 250 juta penduduk. Menurut dia, dari jumlah tersebut banyak yang merasa terpanggil, namun kesempatan itu terbatas lantaran sedikitnya partai politik di Tanah Air.

"Selama kita percaya bahwa 4 pilar kebangsaan ini adalah sendi kehidupan berbangsa yang fundamental dan harus kita jaga dan tegakkan maka Partai Perindo terbuka untuk siapapun," jelasnya.

BACA JUGA: Untuk informasi tahapan dan mekanisme Konvensi Rakyat, kunjungi konvensirakyat.com atau hubungi (021) 5068200 dan (WA) 081901002376

Terdapat dua tahapan pra konvensi. Tahap pertama dimulai pada 25 November 2021 hingga Mei 2022 dan tahap kedua 1 Juni 2022 sampai 16 Agustus 2022.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Sekjen Perindo Hadiri Peresmian Sekber GKSR Partai Non-Parlemen: Upaya Konsolidasi Lebih Intens

Nasional
5 hari lalu

Sekjen Perindo Hadiri Peresmian Kantor DPP Hanura, Harap Sinergi Politik Terus Terjaga

Nasional
8 hari lalu

GKSR Miliki Sekber, Partai Perindo: Tempat Konsolidasi Partai Nonparlemen Jadi Satu Kekuatan

Megapolitan
14 hari lalu

Pemprov DKI Serahkan 6.050 Ijazah Tertahan di 2025, Dina Masyusin Dorong Program Pemutihan Diperluas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal