Kronologi Kecelakaan di Tol Solo Tewaskan Wakil Ketua DPRD Ngawi dan Anak

Vitriana D
Ilustrasi kecelakaan maut di Tol Solo-Ngawi yang menewaskan Wakil Ketua DPRD Ngawi. (Foto: iNews)

Kukuh menjelaskan, kecelakaan yang terjadi sekitar pukul 03.15 WIB tersebut melibatkan dua kendaraan. Yakni Toyota Fortuner bernomor polisi merah AE 1240 JP dan Nissan Truck Tronton bernomor polisi AA 8469 BP.

Kecelakaan bermula saat Toyota Fortuner dan truk tronton berjalan searah dari arah barat ke timur. Toyota Fortuner berada dibelakang truk dan berjalan di lajur dua atau lajur cepat dan Truck berjalan di lajur satu atau lajur lambat.

Setelah mendekati TKP kecelakaan, pengemudi Fortuner diduga kurang konsentrasi sehingga oleng ke kiri masuk ke lajur satu. Di saat bersamaan, melaju Nissan truk tronton. 

"Karena jarak sudah dekat Toyota Fortuner membentur bagian bak belakang Nissan Truck Tronton. Maka terjadilah laka lantas," kata Kukuh.

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Nasional
5 bulan lalu

Kecelakaan Maut di Tol Sragen, Wakil Ketua DPRD Ngawi dan Anak Meninggal Dunia

Nasional
5 bulan lalu

Kronologi Mahasiswa ITB Tewas Kecelakaan Terlindas Truk Depan Mal Jatos Sumedang

Buletin
6 jam lalu

Ngeri! Kecelakaan Beruntun di Purworejo, Truk Solar Tabrak 2 Mobil dan Kios

Nasional
3 hari lalu

Profil Antasari Azhar, Jaksa yang Pernah Pimpin KPK

Nasional
3 hari lalu

Mengenang Antasari Azhar, Jaksa Pertama Jabat Ketua KPK yang Gigih Berantas Korupsi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal