Kronologi Pesawat ATR 400 Hilang Kontak di Maros, Sempat Keluar Jalur Dekati Bandara

Danandaya Arya Putra
Ilustrasi pesawat (foto: Pixabay)

"Menindaklanjuti kondisi tersebut, ATC mendeklarasikan fase darurat DETRESFA (Distress Phase) sesuai dengan ketentuan dan prosedur yang berlaku," sambungnya.

Dengan kejadian ini, AirNav Indonesia Cabang MATSC segera melakukan koordinasi dengan Basarnas Pusat serta Kepolisian setempat guna mendukung langkah pencarian dan pertolongan.

"Bandar Udara Sultan Hasanuddin Makassar telah melakukan persiapan pembukaan Crisis Center di Terminal Keberangkatan sebagai pusat koordinasi informasi," katanya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Buletin
4 bulan lalu

Viral Mobil Dinas Wakil Bupati Maros Lawan Arah, Picu Perdebatan Etika Pejabat

Nasional
6 bulan lalu

Viral Oknum TNI AU Cekcok dengan Pedagang di Maros Berujung Penganiayaan

Nasional
7 bulan lalu

Viral! Bule Polandia Ngamuk di Bantimurung Maros, Nyaris Lempar Batu ke Warga

Buletin
9 bulan lalu

Miris, Siswa SD di Maros Harus Belajar di Bekas Kandang Ayam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal